Survei Penilaian Integritas (SPI) 2022
 Survei Penilaian Integritas (SPI) 2022

Kamis, 9 Juni 2022


Bahwa dalam rangka memetakan dan memonitor risiko korupsi, Komisi Pemberantasan  Korupsi @official.kpk melakukan  Survei Penilaian Integritas (SPI).

Pada tahun 2022 telah dipilih oleh KPK sebanyak 161 unit kerja lingkup KLHK yang akan menjadi responden. 

Pihak KPK akan melaksanakan SPI bulan Juni-September via daring. Ayo sukseskan e-SPI untuk KLHK yang lebih baik dan berintegritas. 





Salin Tautan :




test

LAINNYA
PENGAWASAN TRANSPARAN DALAM SELEKSI CPNS OLEH INSPEKTUR WILAYAH IV KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN

Kategori :

Inspektur Wilayah IV melakukan pengawasan onside terhadap pelaksanaan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) untuk Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di titik lokasi III, NAM Center, J...


AKSI “JUM’AT BERSIH” DI SUNGAI CIPINANG: LANGKAH AWAL JAGA LINGKUNGAN

Kategori :

Inspektorat Jenderal Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan turut berpartisipasi dalam kegiatan Jum’at Bersih, dengan menggelar Aksi Bersih Sungai di sepanjang Sunga...


DIALOG KINERJA PENGAWASAN INTERN ANTARA INSPEKTORAT JENDERAL KLHK DAN MENTERI KEHUTANAN RI

Kategori :

Bertempat di Ruang Rapat Hasrul Harahap, Manggala Wanabakti, berlangsung dialog penting mengenai Kinerja Pengawasan Intern antara Inspektorat Jenderal Kementerian Lingkungan H...


To Top
Copyright © 2024 ITJEN KLHK RI
-->