Sukseskan Survei Penilaian Integritas (SPI) 2022
Sukseskan Survei Penilaian Integritas (SPI) 2022

Senin, 20 Juni 2022


SPI (Survei Penilaian Integritas) diharapkan sebagai alternatif upaya pengukuran risiko korupsi sekaligus mengukur kinerja pemberantasan korupsi. pada tahun ini SPI sudah mulai dilakukan oleh KPK sejak bulan Juni sampai dengan bulan September nanti. Telah terpilih 161 unit kerja lingkup KLHK sebagai responden. 
Ayo kita sukseskan Survei Penilaian Integritas (SPI) 2022 untuk KLHK yang lebih baik dan berintegritas.

Biar tambah semangat mendukung SPI, yuk pakai twibbon di link berikut: twb.nz/klhkspi2022





Salin Tautan :




test

LAINNYA
“Emang Boleh.. ASN se-Frugal dan se-Minimalist Living Itu? (Solusi Menikmati, Mensyukuri dan Menghargai Kehidupan)”

Kategori :

Hi #Itjeners! Di era sekarang ini, siapa sih yang gak tau istilah gaya hidup yang lagi Hits a.k.a kekinian Frugal Living dan Zero Waste? Mimin yakin sebagaian besar sudah...


Hari Bakti Rimbawan ke-41

Kategori :

Jakart, 22 Maret 2024 -- Hari Bakti Rimbawan ke-41 disambut dengan semangat yang luar biasa dalam upaya pelestarian lingkungan. Acara Bakti Sosial yang diadakan untuk merayaka...


Aksi Bersih Negeri di Pulau Kemaro

Kategori :

Palembang – Ratusan masyarakat yang merupakan perwakilan beberapa kalangan mengikuti aksi bersih-bersih serentak dalam rangka Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) 202...


id_folder : -----n